Informasi Spesifikasi dan Harga Lensa Kamera Terbaru 2017 Terlengkap

Spesifikasi dan Harga Lensa Canon EF 14mm f/2.8L II USM Terbaru

Spesifikasi dan Harga Lensa Canon EF 14mm f/2.8L II USM Terbaru – Assalamualaikum Wr Wb, Selamat Datang para pengunjung kami sampaikan terima kasih, Edisi kali ini kami akan memberikan kepada anda sedikit info mengenai Lensa Wide Angle Canon EF 14mm f/2.8L II USM. Lensa ini sesungguhnya paling banyak dicari dan digunakkan oleh para fotografer baik itu fotografer yang profesional maupun amatir. 

Spesifikasi dan Harga Lensa Canon EF 14mm f/2.8L II USM Terbaru
 
Fitur yang disuguhkan dari lensa ini juga tidak bisa kita anggap enteng, kenapa, karena fitur yang ada pada lensa Canon EF 14mm f/2.8L II USM sudah modern. Oleh karena itu kami sengaja mengulas review mengenai spesifikasi dan harga lensa kamera Canon EF 14mm f/2.8L II USM untuk anda.

Lensa Canon EF 14mm f/2.8L II USM
adalah lensa yang memberikan  pandangan super ultra wide angle dan memiliki fokus terpendek jika dibanding lensa L series. Sudut pandang diagonal dari lensa ini yang begitu mengesankan yaitu mencapai 114’. Lensa keluaran Canon ini memiliki optik yang sepenuhnya didesain ulang, termasuk elemen dua presisi tinggi aspherical serta dua UD-glass elemen. 

Hal ini mampu menghasilkan gambar dan warna yang lebih kontras serta ketajaman di bagian tepi luar. Lensa Canon EF 14mm f/2.8L II USM menggunakan sistem fokus belakang, CPU yang memiliki kecepatan tinggi, dan jenis cincin USM yang kuat dengan perbaikan elektronik yang begitu cepat.

Nah, diatas tadi adalah review mengenai Lensa Canon EF 14mm f/2.8L II USM. Dan sekarang akan kami berikan kepada anda spesifikasi lengkap tentang lensa keluaran Canon ini.
  • Cincin Ultrasonic Motor atau USM yang menggunakan getaran frekuensi ultrasonik untuk mendorong responsif, rendah suara juga fokus otomatis yang memiliki kecepatan tinggi
  • Pengaturan fokus yang begitu penuh secara manual dapat anda lakukan disaat Autofocus tetap aktif
  • Lensa dengan dua buah UD (Ultra-low dispersion) glass elemen yang begitu baik untuk mendapatkan gambar yang baik, kontras dan warna yang sangat tajam
  • Lensa mount dari Lensa Canon EF 14mm f/2.8L II USM yaitu Canon
  • Kesesuaian dari lensa ini yaitu Canon APS-C and Full Frame
  • Tipe lensa ini adalah Ultra Wide Prime
  • Tidak memiliki Image Stabilization atau IS
  • Berat lensa sekitar 645g
  • Minimal jarak fokus sekitar 0.2 meter
  • Jarak F Stop mencapai 2.8
  • Angle of view 114’
  • Dimensi dari Lensa Canon EF 14mm f/2.8L II USM 80mm x 94mm
Diatas tadi sedikit spesifikasi mengenai Lensa Kamera Canon EF 14mm f/2.8L II USM, untuk harganya, lensa ini dibanderol sekitar Rp. 24.400.000,00. Harga tersebut begitu sangat merogoh kocek, namun dibalik anda merogoh kocek yang sangat dalam, fitur yang telah disajikan Lensa Wide Angle keluaran Canon tersebut sudah sangat modern dan mumpuni. Harga tersebut tidak bisa anda jadikan patokan karena bisa saja harga berubah setiap waktu dan tanpa kita ketahui.
 
Sebagai bahan pertimbangan anda untuk memilih lensa yang sesuai dengan kriteri kamera anda mungkin Harga Lensa Kamera Canon EF 100-400mm f/4.5-5.6L IS USM Terbaru menjadi bahan pembanding anda untuk menentukan kamera yang benar-benar sesuai dengan kebutuhan.

Spesifikasi dan Harga Lensa Canon EF 14mm f/2.8L II USM Terbaru Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

1 komentar:


  1. *Barang di kirim melalui via TIKI / JNE
    Status pengiriman bisa di cek langsung di website TIKI/JNE
    JIKA BERMINAT SILAHKAN SMS/CALL (☎085310120333 )
    INVITE PIN BB : 2B3DAE4E
    Melayani pengiriman ke seluruh indonesia melalui jasa TIKI/JNE

    ########### DI JAMIN 100% PASTI SAMPAI KE KOTA TUJUAN/ALAMAT KONSUMEN ###########

    BalasHapus